Tiada nama lain ada di dalam hatiku
Selain nama Yesus, Tuhanku
Tiada Allah lain yang menyertai hidupku
Hanya Engkaulah Tuhan, Engkaulah Allahku
Ku b'ri diriku hanya untuk menyembah-Mu, Tuhan
Seluruh hidupku hanya milik-Mu
Ku b'ri kasihku hanya kepada-Mu Yesus, Tuhan
Seumur hidupku hanya Kau Tuhanku