isi hatimu rubuhkan egoku
tuk memikirkan saalahku
di dalam hati ku kenang dirimu
sebagai peri keecilku
suara hati memanggil namamu
membisik kata kata cinta
di dalam hati
ku kenang dirimu
sebagai peri kecilku
baru ku sadari
engkaulah yang selama ini ku cari
kembali lah...
kembali padaku sampai nanti ku menunggu dirimu
kembalilaah
kembali padaku
sampai nantii ku menunggu dirimu
baru ku sadari engkaulaah
yang selama ini ku cari
kembalilah
kembali padaku
sampai nanti ku menunggu dirimu